Home » Otomotif
Giias-2021-diundur-lagi-ini-jadwalnya

GIIAS 2021 akhirnya diundur lagi, ini jadwalnya

Pecinta otomotif tentu tidak asing dengan event GIIAS (GAIKINDO Indonesia International Auto Show) atau bahkan telah menantikan gelaran event tersebut. Pasalnya semenjak tahun 2020 event ini tidak berlangsung mengingat sedang maraknya virus covid-19. Lalu bagaimana dengan nasib GIIAS 2021? GAIKINDO sebagai operator event ini berkesimpulan bahwa penyelenggaraan pameran otomotif secara tatap muka, saat ini masih…

Read More
Persaingan-"facelift"-motor-full-fairing-150cc-harga-30-jutaan

Persaingan “facelift” motor full fairing 150cc harga 30 jutaan

Motor full fairing 150cc kini sedang naik daun bagi para pecinta motor bergaya sport. Yang mana dengan budget tidak terlalu menguras kantong tetapi sudah memberi kesan sporty. Tiga pabrikan besar yakni Honda, Yamaha, dan Suzuki berlomba-lomba menghadirkan model yang sporty dengan performa tinggi untuk menarik minat konsumennya. Desain facelift akhir-akhir ini kian menjadi trend yang…

Read More
new-mazda-cx-3-resmi-rilis-apa-yang-baru

New Mazda CX-3 Resmi Rilis, Apa Yang Baru?

PT Eurokars Motor Indonesia (EMI), memperkenalkan mobil terbarunya yaitu New Mazda CX-3. Dimana mobil ini mendapat beberapa ubahan dari sisi fitur hingga tampilan di eksterior dan interior dari mobil sebelumnya. Momen ini disiarkan secara langsung melalui website resmi dan sosial media Mazda Indonesia. Dengan mengusung tema “Create Your Escape” mobil ini akan memberikan prespektif baru…

Read More
kawasaki-zx25r-akan-rilis-di-indonesia-pada-4-april-2020

Kawasaki ZX25R Akan Rilis di Indonesia pada 4 April 2020

Sejak diperkenalkan pada 10 oktober 2019 di acara Toyo Motor Show. Kabar tentang rilisnya Kawasaki Ninja ZX25R sudah dinanti oleh para pecinta otomotif, khususnya di indonesia. Setelah beberapa waktu yang lalu pihak Kawasaki indonesia memposting sebuah gambar yang memperlihatkan motor ini, hal ini membuat banyak spekulasi bahwa postingan itu adalah sebuah pengumuman. Dengan banyaknya respon…

Read More
toyota agya 2020

Resmi Rilis, Toyota Agya 2020 Start to Never Stop

Toyota Astra Motor resmi merilis Agya 2020, generasi terbaru city car yang awalnya hadir sebagai LCGC (Low Cost Green Car). Mobil mungil ini dirilis dengan tag line “Start To Never Stop”. Dengan banyak pembaruan dan penambahan fitur dibanding generasi sebelumnya. Mobil ini awalnya memang ditujukan untuk pasar kelas bawah, namun dengan seiring berjalannya waktu, harga yang dipasang…

Read More
SV650-ABS-2020-PEMBARUAN-DARI-SUZUKI-APA-YANG-BARU

SV650 ABS 2020, Pembaruan Dari Suzuki. Apa yang Baru?

Suzuki SV650 merupakan sebuah motor dengan sejarah yang panjang, dimulai pada tahun 1999 pertama kali motor ini muncul sebagai primadona dikalangan pecinta motor besar. Suzuki SV650 diproduksi sejak 1999 untuk pasar internasional, dengan dibekali mesin V-Twin yang mampu memberikan performa yang tinggi saat dikendarai. SV650 ini memiliki mesin yang dipoles dengan berbagai teknologi terbaru untuk…

Read More
tesla model y

Crossover EV Tesla Model Y Mulai didistribusikan

Tesla mengatakan pada hari Senin bahwa, pihaknya telah mulai mengirimkan crossover Model Y kepada pelanggan di AS. Pengiriman itu mencapai tonggak sejarah satu tahun setelah meluncurkan prototipe, dan enam bulan lebih cepat dari jadwal. Laporan pengiriman dimulai minggu lalu. Tweet dari Tesla, yang termasuk video Model Y sedang dirakit dan kemudian mengenai jalan, membuatnya resmi. Tesla…

Read More
intelligent-cruise-control-teknologi-keamanan-berkendara

Intelligent Cruise Control, Teknologi Keamanan Bekendara

Intelligent Cruise Control adalah fitur pembantu pengendalian kendaraan untuk mengurangi beban kerja pengemudi dimana fitur ini akan mempertahankan jarak aman dari kendaraan di depan. Intelligent Cruise Control (ICC) mengukur jarak dari kendaraan ke depan dan mengendalikan percepatan dan perlambatan untuk secara otomatis mempertahankan jarak yang sesuai. Jarak ini disesuaikan sesuai dengan kecepatan kendaraan di depan,…

Read More
honda city

Beredar Gambar Paten Honda City Hatchback

Generasi terbaru Honda Jazz (All New Fit), sudah mulai dipasarkan di negara asalnya, Jepang. Tapi, bagi Anda yang menginginkan model tersebut sebaiknya berbesar hati. Kabarnya, Jazz akan disuntik mati dari pasar Indonesia, dan akan digantikan oleh Honda City Hatchback. Memiliki penggemar yang cukup besar, Honda City ini cukup populer di berbagai negara di Asia. Bahkan di Indonesia mobil ini…

Read More